VIDEO: Menlu Sugiono Hadiri Pertemuan Tingkat Tinggi Bahas Gaza

5 hours ago 3
CNN TV

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia

Selasa, 04 Nov 2025 16:45 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Menteri Luar Negeri Indonesia, Sugiono, menghadiri pertemuan tingkat tinggi menteri luar negeri dari sejumlah negara Muslim di Istanbul, Turkiye, pada Senin. Pertemuan itu membahas gencatan senjata di Gaza yang masih rentan dilanggar.


VIDEO TERKAIT

VIDEO TERBARU

Read Entire Article
| | | |