Buah Naga hingga Alpukat Hari Ini Promo di Transmart Full Day Sale

3 hours ago 2

Jakarta, CNN Indonesia --

Weekend ini jangan malas keluar rumah, ya. Soalnya, Transmart Full Day Sale datang lagi hari ini, Minggu (18/1) selama seharian. Aneka buah-buahan lagi banting harga hari ini, dari buah naga hingga alpukat.

Pelanggan setia Transmart bisa membeli buah-buahan dengan harga miring. Selain buah, ada aneka frozen food yang lagi promo.

Ayam broiler dengan harga diskon ini dapat dibeli di berbagai gerai Transmart se-Indonesia. Harga diskonnya menyesuaikan dengan kota masing-masing. Ini dia daftar harganya:

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

  • Alpukat mentega Rp2.850 per 100 gram, harga berlaku di Transmart Balikpapan Daun Village.
  • Alpukat jumbo Rp3.800 per 100 gram, harga berlaku di Transmart Balikpapan Daun Village.
  • Buah naga mulai Rp1.350 per 100 gram, harga berlaku di Transmart Rungkut.
  • Jeruk kino Rp2.250 per 100 gram, harga berlaku di Transmart Buah Batu Bandung.
  • Nanas Honi Rp22.500 per 100 gram, harga berlaku di Transmart Buah Batu Bandung.
  • Jambu crystal Rp12.900 per kg, harga berlaku di Transmart Buah Batu Bandung.
  • Apel Fuji Rp3.990 per 100 gram, harga berlaku di Transmart Trans Icon Surabaya.
  • Pear century Rp2.350 per 100 gram, harga berlaku di Transmart Trans Icon Surabaya.
  • Jeruk Bali madu Rp20.900 per buah, harga berlaku di Transmart Semarang Srondol.
  • Melon hidroponik Rp39.500 per kg, harga berlaku di Transmart Semarang Srondol.
  • Mangga kiojay Rp5.000 per 100 gram, harga berlaku di Transmart Bonjol Semarang.
  • Jeruk Shantang daun mulai Rp3.250 per 100 gram, harga berlaku di Transmart Rungkut.
  • Aneka bakso seafood Rp11.500 per 100 gram, harga berlaku di Transmart Bonjol Semarang.
  • Anggur red globe Rp4.090 per 100 gram, harga berlaku di Transmart Magelang Armada.
  • Anggur muscat Rp35.000 per pak, harga berlaku di Transmart Magelang Armada.

Selain produk segar, Transmart Full Day Sale memberikan diskon lain untuk produk kebutuhan harian, seperti sabun cuci hingga bahan keperluan dapur hingga 20 persen.

Cukup melakukan transaksi belanja minimal Rp300 ribu dan pembayaran menggunakan Allo Prime, Kartu Kredit Bank Mega, atau Bank Mega Syariah, pelanggan dapat diskon 20 persen.

Bagi pelanggan yang belum punya aplikasi Allo Bank jangan khawatir, cukup mengunduh aplikasinya di Google Play Store atau App Store, kemudian upgrade akunmu ke Allo Prime.

Jika belum memiliki kartu kredit Bank Mega atau Bank Mega Syariah, dapat langsung mengajukannya pembukaan kartu instan yang tersedia di semua gerai Transmart.

Jangan sampai lewatkan promo ini ya. Kunjungi Transmart terdekat sekarang juga dan borong aneka buah segarnya selama Full Day Sale!

(rti/rti)

[Gambas:Video CNN]

Read Entire Article
| | | |